Musrenbang RKPD Kota Pasuruan Tahun 2019
Musrenbang RKPD Kota Pasuruan Tahun 2019 Musrenbang Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kota Pasuruan tahun 2019 berlangsung di Gedung Gradika Bhakti Praja pada tanggal 14 Maret 2018, acara dibuka oleh Walikota Pasuruan. Musrenbangkota merupakan tindak lanjut dari Musrenbang Kelurahan, Musrenbang Kecamatan dan Forum Perangkat Daerah; yang dilaksanakan sepanjang bulan Januari dan Februari 2018, dan dihadiri…