Musyawarah Perencanaan Pembangunan “Rencana Kerja Pemerintah Daerah” Kota Pasuruan Tahun 2022
Musyawarah Perencanaan Pembangunan “Rencana Kerja Pemerintah Daerah” Kota Pasuruan Tahun 2022 Dilaksanakan oleh Badan Perencanaan Pembangunan Penelitian Pengembangan Daerah (Bappelitbangda) Kota Pasuruan diselenggarakan pada hari Rabu tanggal 17 Maret 2021 di Hotel BJ Perdana Kota Pasuruan. Penyelenggaraan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (RKPD) Kota Pasuruan Tahun 2022 yang bertema “Pemulihan Ekonomi Didukung Pembangunan Infrastruktur Strategis dan Pemberdayaan…